LAMR Rohul Akui Tengku Endrizal Sebagai Raja Rokan
Plt Bupati Asmar Terima Penghargaan Cakaplah Awards 2024
Bengkalis Dinobatkan Daerah Informatif, Industri Pers Dipandang Sebelah Mata
Kenakan Kemeja Putih, Kadis Perkim Rohul Heri Islami Diperiksa Ditreskrimsus Polda Riau
.jpg)
RADARPEKANBARU.COM-Kadis Perkim Rokan Hulu Heri Islami, ST.,MT diperiksa Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Riau terkait dugaan korupsi Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis solar di Dinas Perkim Rohul, Kamis (24/8).
Pantauan di lapangan, Heri Islami sejak pukul 12.00 WIB, menunggu di depan ruangan Ditrkrimsus Polda Riau. Pada pukul 15.30 WIB terlihat Heri keluar ruangan penyidik tim 5 mengenakan kemeja putih, bersama penyidik Polda Riau untuk melaksanakan Sholat Ashar. Selanjutnya, pukul 18.20 terlihat Kasatreskrim Polres Rohul Dr Raja Kosmos Parmulais keluar dari ruang penyidik, tak lama kemudian Heri Islami, Kadis Perkim Rohul keluar ruangan membawa map berwarna merah.
Ketika dikonfirmasi wartawan, Heri Islami Kadis Perkim Rohul enggan berkomentar, terlihat seperti sedang menelepon seseorang. Tak lama kemudian, Mobil Terios warna silver datang lalu turun empat orang, dua orang masuk kedalam mobil Innova Reborn hitam bersama Kadis Perkim Rohul, Heri Islami.
Diberitakan sebelumnya, Polres Rohul join investigasi bersama Polda Riau mengusut dugaan korupsi Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis solar di Dinas Perkim Rohul. Sesuai jadwal Polda Riau akan memeriksa Kepala Dinas Perkim Heri Islami, Kamis 24 Agustus 2023.
Demikian dikatakan Dirkrimsus Polda Riau Kombes Pol Teguh Widodo, Rabu (23/8). Dikatakannya tim penyidik sudah memeriksa 42 saksi terkait dugaan korupsi BBM di Dinas Perkim Rohul.
“Sesuai jadwal besok (Kamis-red) kita akan memeriksa Kepala Dinas Perkim Rohul, Heri Islami untuk dimintai keterangan,” ujarnya. (Tim)
Advokat Ikhsan : Konflik Tanah yang Melibatkan 2 Ormas di Pandau Jaya Dinyatakan Selesai, Sengketa Akan Diselesaikan Melalui Jalur Hukum
RADARPEKANBARU.COM - 5 Februari 2025 – Sengketa lahan di Desa Pandau Jaya, Kec.
Ormas Grib Jaya Lakukan Pemagaran di Atas Tanah yang Bersertifikat Hak Milik di Pandau Jaya Siak Hulu, Kuasa Hukum Pemilik Tanah Akan Tempuh Upaya Hukum
KAMPAR - Ormas Grib Jaya terlihat ramai di Jalan Pandau Jaya, Kecamatan Siak Hul.
Tak Henti Menyerang Koppsa-M, Sekarang Kuasa Hukum PTPN Buat Tuduhan Nusirwan Gelapkan Uang Rp. 140 Miliar
RADARPEKANBARU - Armilis Ramaini selaku kuasa.
Ratusan Petani KOPPSA-M Lakukan Aksi Unjuk Rasa di DPRD Riau, Minta DPRD Riau Panggil PTPN IV
RADARPEKANBARU.COM - Ratusan Petani Koppsa-M des.
ADVOKAT IKHSAN, SH CLA CPM INGATKAN PIHAK-PIHAK YANG MENGUASAI LAHAN 300 HEKTAR DI RAWANG AIR PUTIH-SIAK TANPA PERSETUJUAN ARMAN SETIAWAN (AHLIWARIS SAMIN) AKAN DIPROSES SECARA HUKUM
RADARPEKANBARU.COM - Persidangan perkara objek 300 hektar di Rawang Air Putih ak.
Hakim Vonis Mantan Dirut dan Dirkeu PT Timah 8 Tahun Penjara
RADARPEKANBARU.COM - Majelis Hakim Pengadilan Tipikor jatuhi hukuman 8 tahun penjara pada dua tersan.